Tribratanews.polrestanimbar.com – Bhabinkamtibmas Desa Werain Kecamatan Selaru,Kabupaten Kepulauan Tanimbar Bripda Wanto Isran,sambangi SMP Kristen Werain.Rabu (4/12/2019),pukul 08.00 wit.
Kedatangan Bhabinkamtibmas Desa Werain pada SMP Kristen Desa Werain dalam rangka memberikan rasa aman sekaligus motivasi bagi ade – ade pelajar yang sementara mengikuti ujian semester.
Diselah- selah pelaksanaan ujian semester siswa – siswi SMP Kristen Desa Werain, Bhabinkamtibmas Bripda Wanto Isran menyempatkan diri memberikan arahan berupa :
1. Agar siswa-siswi rajin belajar dirumah maupun disekolah.
2. Jangan terlalu banyak luangkan waktu untuk bermain dirubah.
3. Dalam ulangan semester ini,teliti dan banyak dengan baik serta isilah sesuai dengan pertanyaannya.
Sementara itu pelaksanaan ujian semester pada SMP Kristen Desa Werain pada hari ini berlangsung aman dan lancar.