Beranda Berita Polres Lewat Kegiatan Safety Riding, Sat Lantas Polres MTB Bangun Kebersamaan Dengan TNI

Lewat Kegiatan Safety Riding, Sat Lantas Polres MTB Bangun Kebersamaan Dengan TNI

616
0
BAGIKAN

tribratanews.polrestanimbar.com – Satlantas Polres Maluku Tenggara Barat Melakukan Kegiatan Pelatihan safety riding course Yang Di Sajikan Dalam Bentuk Teori Dan Praktek kepada personil Kodim 1507 Saumlaki dan Yonif 734 Satria Nusa Samudra Saumlaki, Selasa (13/6/2017).

Dalam Ujian Teori Di Jelaskan Seputar Keselamatan Berkendara, Pentingnya Pemanasan Tubuh Saat Berkendara, Kesiapan Kendaraan, Posisi Berkendara.ungkap Bripka Wens saat memberikan penjelasan safety riding dihadapan personil Kodim 1507 Saumlaki dan personil Yonif 734 Satria Nusa Samudra Saumlaki.

Pelaksanaan safety riding ini adalah salah satu kriteria bagi pemohon untuk mendapatkan Surat Izin Mengemudi ( SIM ), namun kegiatan ini juga bertujuan untuk mempererat tali persaudaraan antara Polri dan TNI diwilayah Kabupaten Maluku Tenggara Barat.

Lanjut Bripka Wens “Kepada para pemohon agar tetap menjaga keselamatan Saat mengendarai kendaraan,Selalu bersikap tenang dan Sabar Saat berkendara, tetap mematuhi aturan lalu lintas (Lalin) .kegiatan safety reding ini Sangat berguna sekali untuk Semua Pengendara,agar para pemohon bisa mengetahui teknik dan cara bagaimana berkeselamatan berlalu lintas dengan benar.sehingga diharapan kepada para pemohon agar tetap menjaga keselamatan dalam mengendarai kendaraannya dan tetap mematuhi aturan lalu lintas.

Pelaksanaan safety reding berjalan baik dan lancar serta seluruh personil TNI dapat menjalankan uji praktek dengan benar dan lancar sehingga dapat memperoleh Surat Izin Mengemudi (SIM).

 

TINGGALKAN KOMENTAR

Please enter your comment!
Please enter your name here

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.